AGAM, METRO – Beberapa wilayah Kabupaten Agam titerjang bencana banjir yang disebabkan meluapnya aliran sungai setelah dilanda hujan deras yang terus menerus mengguyur sejak sepekan belakangan. Bahkan, ketingggian genangan air mencapai satu meter lebih dan air masuk ke rumah-rumah. Tidak hanya bencana banjir, cuaca ekstrem yang disertai angin kencang juga membuat pohon-pohon di wilayah Agam bertumbangan. Kepala BPBD Agam M Lutfi melalui staf Pusdal Ops BPBD Agam Lukman mengatakan, pihaknya bersama Pemerintah Kecamatan sedang melakukan tinjaun lapangan terkait musibah banjir tersebut. Sejauh ini, akibat tingginya banjir, pihaknya mengevakuasi warga ke tempat yang lebih aman. “Pasa Durian Manggopoh juga dilanda banjir
The post Agam Dikepung Bencana Banjir. Puluhan Warga Diungsikan appeared first on Posmetro Padang.