ADINEGORO, METRO–Anggota Komisi VI DPR RI Andre Rosiade membantu keinginan pedagang Pasar Raya membangun kembali gedung Fase VII tanpa investor. Pasalnya, pedagang merasa akan susah menebus kembali kios atau los mereka, saat bangunan telah dikuasai oleh pihak ketiga. Dana pusat dianggap cara yang paling tepat dalam mewujudkannya. Pekan ini, Andre telah berkoordinasi dengan DPRD Padang dan para tokoh pedagang Pasar Raya untuk melakukan audiensi dengan Kementerian Perdagangan (Kemendag) dan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Sebelumnya, dua kementerian itu telah berkomunikasi dengan Andre saat pertemuan dengan Komisi VI di DPR RI dan sidang paripurna. “Kami telah menunggu cukup lama
The post Bangun Fase VII tanpa Investor, Andre Fasilitasi DPRD dan Pedagang ke Kemendag appeared first on Posmetro Padang.