in

Pantai Nihiwatu, Destinasi Eksotisme Terbaik diakui Dunia

Tahukah Anda ternyata di Provinsi Nusa Tenggara Barat atau, paling tepatnya di Pulau Sumba terdapat sebuah pantai yang sangat mendunia, dan bahakan telah masuk dalam daftar 100 wisata Pantai terbaik di dunia. dan 3 pantai dari Indonesia ini masuk dalam kategori pantai terbaik di dunia, salah satunya  adalah Pantai Nihiwatu.

Pantai Niiwatu sendiri merupakan sebuah pantai yang yang mempunyai ciri khas akan keindahan yang alaminya dan membuat para travellers yang mengunjunginya akan merasa takjub dengan pantai Nihiwatu ini.

Keistimewaan Pantai Nihiwatu

Pasir yang putih merupakan ciri khas dari Pantai Nihiwatu ini serta garis pantai yang membantang yaitu sekitar 2,5 kilometer. Keindahan dari Pantai ini memang tidak akan di ragu – ragukan lagi. Namun disayangkan , pantai Nihiwatu ini masih sangat jarang di ketahui baik itu dari wisatawan lokal maupaun wisatawan asing dkarenakn jaraknya pun tempuhnya pun cukup jauh dan tidak begitu strategis. Pantai Nihiwatu juga sangat terkenal akan ombak air yang cukup besar juga cepat, yang memungkinkan untuk melakukan seebuah kegiatan olahraga air yaitu Kegiatan surfing. Serta pantai ini juga banyak diburu oleh para peselancar – peselancar dari berbagai negara didunia untuk berkunjung di pantai ini.

Bukan Hanya itu juga, namun terdapat banyak sekali kegiatan – kegiatan lainnya yang bisa di lakukan di pada pantai ini antara lain, berjemur, memancing, berenang,  snorkling, bahkan kegiatan menunnggangi kuda. Memang tidak salah lagi jikalau pantai ini masuk dalam daftar dari 10 pantai terbaik yang ada di benua Asia.

Kenunikan Pantai Nihiwatu

Sangat berbeda dengan kebanyakan dari pantai – pantai yang terdapat di Indonesia, untuk melakukan kegiatan berselancar, para pengunjung yang inign mencoba kegiatan ini akan diberlakukan sebuah tipe kuota. Hal ini dilakukan guna untuk menjaga kesalamatan untuk para peselancar – peselancar tersebut. peselancar harus dibatasi, maksimal 10 peselancar saja pada seaat melakukan kegiatan surfing. Jadi, jikalau pengunjung ingin melakukan kegiatan berselancar ini juga maka harus menunggu para peselancar itu selesai terlebih dahulu.

Bagi yang menunggu  giliran untuk melakukan kegiatan selancar ini, adakalanya melakukan kegiatan – kegiatan lainnya yang terdapat di Pantai Nihwatu ini misalnya, melakukan jalan –  jalan santai juga sambil menikmati pesona alam yang sangat indah yang terdapat di pantai Nihiwatu ini. Jikalau juga Anda tidak ingin melakukan kegiatan surfing maka cobalah melakukan kegiatan lainnya seperti bersnorkling sambil menimati keindahan pantai bawah laut, memancing dan juga kegigiatan lainnya yang Anda sukai.

Pantai Nihiwatu di Mata Wisatawan Asing

Untuk wisatawan – wisatawan asing (mancanegara). Pantai Nihiwatu ini dikenal dengan nama Left Gods Waves dikarenakan Keindahan dan juga kecepatan yang ombaknya yang membuat para wisatwan asing (peselancar mancanegara ) dari berbagai belahan dunia sangat pensaran dan ingin mencoba ombak di pantai Nihiwatu ini tersebut.

Baca Juga: Desa Hobbit Ternyata Juga Ada di Indonesia Letaknya di Purbalingga

Sekedar Tips Untuk Berkunjung ke Pantai Nihiwatu

Bagi Anda yang sangat ingin merasakan akan keindahan dari pantai Nihiwatu ini, terlebih dalahulu Anda diharuskan untuk melakukan pendaftaran di resort – resort yang terdapat di sekaitar pantai Nihiwatu ini. Dan juga Anda harus persiapkan uang yang cukup menguras kantong dikarenakan wajib terlebih dahulu untuk bermalam di resort Panta Nihiwatu ini. Sangat pas sekali bagi Anda yang ingin melakukan kegiatan surfing dikarenakan ombak yang dihasilkan di pantai ini sudah tidak diragukan lagi dan telah diakui di dunia.

Lokasi Pantai Nihiwatu

Pantai ini terletak di kota Wikabubak, Sumba Barat, Nusa Tenggara Timur. Dan 61 kilometer dari Bandara Tambolaka yakni dengan melewati Jl. Jend. Ahmad Yani. Serta sekitar kurang lebih 21 kilometer dari pusat kota Wikabubak. Nah tertarik untuk berkunjung ke wisata pantai Nihiwatu ini?.

What do you think?

Written by virgo

Apa Maksud ‘Om Tolelet Om’, Ini Penjelasannya

Nenek di Yunani Ini Lahirkan Cucunya Sendiri