in

5 HP Android termahal di Dunia, Emang Ada?

Tipe-tipe hp android di pasaran banyak sekali jenisnya yang dari murah sampai yang mahal sekalipun ada, dengan di tawarkan spesifikasi yang gahar tentu anda bertanya emang ada Hp Android Termahal di dunia, jelas Di urutan Pertama yaitu ada:

1.Tonio Lamborghini Antares (Seharga Rp50 juta)

Produsen mobil Lamborghini tidak mau ketinggalan meluncurkan ponsel Tonino Lamborghini. Ponsel ini dibalut emas dan berbagai bahan premium lainnya.

Spesifikasi:

Spesifikasi:

Layar 4 inchi beresolusi 800×480 piksel dilindungi lapisan Gorilla Glass

Prosesor Quad Core 1,5 GHz

Memori internal 32 GB

RAM 1 GB

OS Android Jelly Bean

Kamera 13 MP plus LED Flash dan autofokus

2. HTC One Gold (Seharga Rp55 juta)

Samsung dan dan Apple mengeluarkan smartphone berwarna emas, HTC mengeluarkan warna yang sama, namun HTC menggunakan emas sungguhan 24 karat. Ini merupakan Ponsel HTC paling mahal yang pernah dibuat dan tidak dijual bebas di pasaran, karena hanya diproduksi sebanyak 5 buah.

Spesifikasi:

  Layar 4,6 inchi Super LCD 1080×1920 piksel

  OS Android 4.1.2 Jelly Bean

  Prosesor Quad Core Snapdragon 1,7 GHz

  Kamera 8 MP utama, 2 MP depan

  LED Flash autofokus

  Memori internal 32 GB

  Koneksi Dual Sim 3G dan LTE

3. Savelli Jardin-Secret White Ice (Seharga Rp1,4 Miliar)

Ponsel ini ditujukan khusus untuk kaum hawa dan dilapisi berlian, emas 18 karat, dan kulit buaya asli. Meskipun mendapat tentangan dari komunitas pecinta binatang, ponsel ini memiliki banyak peminat.

Spesifikasi:

  Desain mewah dengan layar 4 inchi 480×800 piksel

  Android 4.2 Jelly Bean

  Prosesor Quad Core 1,5 GHz

  Kamera 8 MP

  Memori internal 32 GB

4. Dior Reverie (Seharga Rp1,4 Miliar)

smartphone yang dibalut dengan emas putih 18 karat, 1539 permata, dan 46 mutiara kelas satu. Namun kemewahan yang ditawarkan sangat berbeda jauh dengan spesifikasi yang disematkan. Sangat disayangkan ponsel yang sangat mahal hanya memiliki kamera 5 MP. Mungkin lebih baik membeli ponsel dan perhiasan secara terpisah.

Spesifikasi

  Layar 4,5 inchi 1080x720piksel

  Prosesor Quad Core 1,5 GHz

  Android 4.1 jelly Bean

  Memori internal 32 GB

  Kamera 5 MP

5. Sturt Hughes Iphone 5 Black Diamond (Seharga Rp 2 miliar)

Sebenarnya iPhone sudah lebih mahal daripada smartphone lainnya, namun ini akan lebih mahal lagi, karena dibalut ratusan logam mulia dan batu permata terbaik disekeliling casingnya. Kita tidak cukup yakin siapa yang berencana membelinya.

Spesifikasi

  Layar 4 inchi 640×1136 piksel IPS LCD

  Lapisan antigores Gorilla Glass 3

  Prosesor Dual Core 1,3 GHz Swift

  RAM 1 GB§  Memori internal 64 GB

  Kamera 8 MP utama, 1,2 MP sekunder

  iOS 7

  Baterai 1440 mAh


kamu juga bisa menulis karyamu di vebma,dibaca jutaan pengunjung,dan bisa menghasilkan juta rupiah setiap bulannya,

What do you think?

Written by virgo

“Soft Skills” Kunci Sukses Merambah Dunia Kerja

Bukan Android, Ini Ponsel yang Disarankan Mantan Bos Google untuk Pecinta Foto